Kamis, 24 Januari 2013


Salah satu pilihan widget yang layak untuk dipasang di
blog adalah Game. Cuma kadang-kadang orang malas
memasangnya dikarenakan takut memperberat loading
blog. Untuk itu saya sarankan, sebaiknya game yang
akan dipasang berbentuk FLASH sehingga tidak mem-
beratkan loading blog kita, Saya pun memasang widget
ini pada blog yang sederhana ini. Cara pemasangannya
pun sangat mudah, cukup anda Tambahkan Gadget
pada element halaman, copy kode gamenya, selesai.
Kalau ingin memasang widget ini pada blog anda,
ikuti langkah tutorialnya seperti di bawah ini :

1)   Login http://www.khemer.com/


2)   Pilihlah game yang anda sukai,
      Kalau sudah. klik saja pada gambar
      ikon gamenya.


3)   Lihat pada sisi sebelah kanan
      gambar game yang anda pilih.
      Copy 'Embed Code'-nya,
      ( lihat gambar di atas ),
      lalu pasang di blog anda.

Semoga anda suka,
Good luck !

TAMBAHAN :

Di bawah ini beberapa situs yang
menyediakan 'game' secara gratis.
Silahkan anda mengunjunginya.

1.  http://www.pictogame.com/
2.  http://www.cursorpedia.com/games
3.  http://www.brothersoft.com/games/
     free-flash-games.html
4.  http://www.flashgameden.com/
5.  http://www.flashgames247.com/pages/
     freegames.html.
6.  http://www.flash-game.net/
7.  http://freedownloadflashgames.com/
8.  http://www.mousebreaker.com/free-games

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan lupa tinggal kan Coment anda